Jumat, 19 Januari 2018

INSTALLASI ROUTER OS


Untuk pengertian Mikrotik sendiri boleh kalian lihat pada blog saya yang sebelumnya disana saya membahas tentang router OS dan Router board juga.

    1. Jika anda ingin semua menu terinstall tekan huruf “a” , tetapi jika anda ingin memilih yang anda inginkan saja tekan saja “SPACE”. Setelah kita memilih option software yang kita butuhkan / kita inginkan, lalu ketik “i”.

     2. Setelah ketik “i”, maka akan muncul tampilan


         Setelah muncul pilihan diatas kita ketik “Y” yaitu untuk pembuatan partisi dan format disk.

     3. Disini akan muncul tampilan seperti :


     4. Setelah proses meng copy selesai kemudian akan muncul proses instalasi yang meminta untuk reboot ulang. Jika muncul tampilan seperti dibawah ini maka instalasi berhasil.


   5. Secara default user yang dipakai adalah user admin dengan pasword kosong. Setelah itu akan muncul tampilan seperti dibawah ini


     6.   Untuk software license tekan “y” .  setelah itu tekan enter sampai muncul prompt command line :


0 komentar:

Posting Komentar

 

AULIA BLOG !! Template by Ipietoon Cute Blog Design and Bukit Gambang